Kamu datang dg cahaya yg menajubkan
Ku melihat sesuatu di matamu
Pandanganmu membuatku berantakan
ingin rasanya ku tenggelam dan datang di pantai matamu
Mulut jadi banyak bicara namun hati memiliki banyak pertanyaan
Meskipun ingin mengatakan sesuatu, namun entah apa yg harus ku katakan Untuk memuji kecantikan mu
Tidak ada kata-kata dalam bahasa apapun
Tidak dapat ku temukan di alam semesta ini
Selendangmu yg terurai di angin bagaikan pusaran awan
Terurai dalam pelukanmu yg sangat indah dan agung keindahan bulan
Kharisma seperti yg kamu miliki
Sangatlah langka di dunia ini..